Penyajian Gambar Potongan Separuh

Sobat kursuscnc.com, pada penyajian gambar potongan selain gambar potongan penuh ada jenis lain yaitu gambar potongan separuh. Pada potongan ini, seperempat dari benda seolah-olah dihilangkan. sehingga gambar nampak setengah bagian luar benda dan setengah bagian dalam benda. Cara potongan ini biasanya digunakan untuk benda simetri (gambar di bawah) Bagian-bagian simetris dapat digambar setengahnya sebagai gambar … Read more

kursus cnc di bekasi

Kursus CNC di Bekasi, pelatihan operator mesin CNC di bekasi dan programmer Bubut CNC Presisi di bekasi. Saat ini seluruh materi yang ada di  kursuscnc.com kami dedikasikan  untuk siapa saja yang berkeinginan keras ingin  belajar tentang CNC. Mulai di kursus milling dan bubut CNC di kota Bekasi dan sekitarnya. Buat yang belum pernah tahu tentang mesin CNC, tidak usah khawatir… kami menyediakan … Read more